Minggu, 31 Mei 2009

ABAD KOMPUTER

Pada abad dua puluh ini manusia mengalami perkembangan teknologi yang begitu pesat terutama sejak di temukannya listrik dan pembangkitnya, sekarang hampir semua perlengkapan rumah tangga menggunakan tenaga listrik sebagai sumbernya, berbagai daya dan upaya di cari untuk menghasilkan tenaga listrik yang sekarang sudah menjadi kebutuhan pokok bagi umat manusia. Sebenarnya sejak jaman purba bahkan sejak terbentuknya bumi sudah mucul listrik sebagai gejala alam yang lumrah. Tapi manusia pada waktu itu belum tahu cara mendapatkan dan cara menggunakannya.
Pada waktu awan hitam berarak beserta dengan tiupan angin maka timbul loncatan-loncatan bungan api dan di iringi suara menggelegar itu adalah sebenarnya listrik yang sedang menunjukkan kekuatannya. Listrik sudah di ciptakan Sang Pencipta alam semesta untuk kepentingan manusia. Manusia lah yang mengamati dan mempelajari gejala alam ini supaya digunakan untuk kepentingan generasi penerusnya. Gejala alam ini yang kemudian oleh Benyamin Franklin di teliti dan berusaha untuk di pahami hingga ia bisa menemukan alat anti petir pada tahun 1752. Generasi selanjutnya dari umat manusia tidak berhenti terus menggali ilmu demi menemukan sesuatu yang berguna. Berikutnya pada tahun 1800 di temukan batere elektrik oleh Volta suatu penemuan awal yang sangat menunjang bagi generasi berikutnya. Penemuan yang takkalah mengggembirakan bagi umat manusia yaitu di temukannya bola lampu pijar oleh Thomas Edison pada tahun 1879 .
Setelah berbagai penemuan di atas maka berlanjut berbagai penemuanyang berhubungan dengan listrik sebagai hasil dan sumber tenaganya. Begitu juga dengan komputer adalah benda hasil dari penemuan umat manusia yang bekerjabersumber pada tenaga listrik jadi sekarang masih mustahil untuk memisahkan komputer denganlistrik itu sendiri, tanpa ada nya listrik komputer tidak mampu berbuat apa-apa, Hanya saja perkembangan jaman membuat energi listrik semakin terkuras selain oleh permintaan yang mendadak sangat besar bagai penduduk dunia juga karena bahan tambang yang di anggap cara paling mudah untuk menghasilkan listrik semakin menipis. Berbagai peralatan yang bertenagalistrik di perbaharui supaya lebih hemat energi, seperti lampu, televisi,lemari es, AC, pompa air dantak ketinggalan juga komputer. Sangat kebetulan sekali para peneliti tak pernah lelah sehingga di ciptakan kemajuan pesatdalam menghemat enegi listrik Seperti layar monitor komputer yang tadinya bertenagakan tabung vakum yang membutuhkan energi hingga puluhan watt sekarang sudah di temukan layar minitor LCD dan layar monitor plasma, dengan energi yang lebih kecil. Selain itu komponen pendukungbagi komputer juga hemat energi dari tabung vakum , transistor lalu di bentuk kumpulan transistorkecil dalam sebuah IC hingga microchip yang membutuhkan energi lebih sedikit tapi mempunyaikemampuan yang luar biasa besar. Bisa juga di katakan semakin hemat energi berarti juga hematbiaya sekaligus mengurangi kerusakan lingkungan akibat pembakaran yang bisa menyebabkan pemanasan global.

Jumat, 29 Mei 2009

CARA MENDAFTAR DI GOOGLE ACCOUNT

Sebelum berencana membuat sebuah blog, tentunya kita harus mempunyai Google Account. Dengan Google Account kita akan di beri fasilitas untuk mempunyai sebuah blog pribadi yang di sebut Blogger. blog adalah web pribadi terbatas yang gratis di sediakan oleh google. Dalam google account juga terdapat fasilitas lain seperti Gmail, Adsence, Booksearch, Talk. Caranya sangat mudah tinggal kita mengikuti petunjuk dari halaman utama situs google, karena pada umumnya sudah di terjemahkan dalam bahasa lokal seperti bahasa Indonesia. yaitu setelah kita menulis alamat http://www.google.com/ dan klik go maka akan menuju halaman utama seperti pada gambar1. Kemudian klik pada tulisan Masuk (pada centang merah gbr1), anda akan di bawa pada halaman pedaftaran maka klik bagian yang bertuliskan Buat account sekarang (pada centang merah gbr2). Selanjutnya menuju ke formulir pengisian register . Kemudian isikan data data anda, sesuai dengan petunjuk. Setelah selesai melakukan pengisian maka klik tulisan Saya menerima buat akunku (tanda centang merah gbr3). Setelah itu ada beberapa kali pengulangan hingga anda mendapat kan ucapan selamat seperti pada gbr4. Dengan demikian anda telah terdaftar, ingatlah selalu akan nama pengguna dan pasword, karena untuk masuk akun menggunakan ini. Selamat mencoba bagi yang baru akan mendaftar.

CARA UNTUK BERCHATING DI YAHOO MESSENGER

Saya mau bagi pengalaman dengan anda cara untuk melakukan chating di YM. Sebelum bisa berchating di internet tentunya kita harus bekerja sama dengan situs yang menyediakan media chating seperti Yahoo Messenger. Dalam istilah sederhananya kita harus daftar terlebih dahulu ke Yahoo.com, atau dalam bahasa inggrisnya REGISTER . Caranya mudah yaitu tinggal mengisi formulir yang di sediakan oleh situs Yahoo.com. Kalau masih belum bisa bisa ikuti langkah langkah sebagai berikut:pertama Pada saat komputer hidup dan terhubung dengan internet. cari tulisan Internet Explorer lalu klik sampai menuju ke program internet explorer. Pada kolom isian atas yang disamping tulisan Adress ada kolom kosong di isi dengan http://www.yahoo.com/.com/, setelah kita mengetik isian tersebut lalu klik pada tulisan go . Tunggu prosess sampai menuju ke halaman utama dari situs yahoo.com (gbr1).

Selanjutnya bisa anda klik bagian Sign Up ( letaknya pada centang merah dlm gambar di samping. Setelah klik anda di arahkan menuju bagian pengisian formulir pendaftaran. Silahkan anda isi semuanya sesuai perintah. termasuk mengisikan hurup sandi dan alamat email hasil kreasi anda yang di sediakan oleh yahoo. Sesudah mengisi semuanya klik bagian Create my account (lihat centang merah gbr2) . Tunggu sampai keluar kata Ops , yang artinya anda harus mengulang pendaftaran anda , Setelah berulang beberapa kali , baru anda akan di nyatakan telah ter daftar. Dengan terdaftar anda bisa membuka program Yahoo Massenger untuk berchating, tentunya harus Sign In dengan mengisi alamat email dan password anda. Jadi setelah terdaftar anda harus mengingat kedua item ini. Oke selamat mencoba.